Campur Sari

Kamis, 25 November 2010

Dasar Pemasaran

PENGERTIAN PEMASARAN
SOAL SOAL

1. Kegiatan pemasar untuk menjalani bisnis (profit atau nonprofit) guna memenuhi kebutuhan pasar dengan barang dan atau jasa, menetapkan harga, mendistribusikan, serta mempromosikannya melalui proses pertukaran agar memuaskan konsumen dan mencapai tujuan perusahaan .
Pengertian di atas merupakan pengertian dari :
a) Pasar
b) Pemasaran*
c) Pasar modal
d) Pasar minggu

2. Nama lain dari pembeli adalah :
a) Produsen
b) Penjual
c) Konsumen*
d) Supplier

3. Penjualan adalah sebagian dari kegiatan :
a) Pemasaran*
b) Penjualan
c) Pembelian
d) Pemodalan

4. Konsumen pribadi atau organisasi perusahaan yang mempunyai kebutuhan dan keinginan yang berwujud sebagai permintaan terhadap barang atau jasa .
Pengertian di atas merupakan pengertian dari :
a) Pemasaran mikro
b) Fungsi pemasaran
c) Pasar*
d) Pasar malem

5. Tempat bertemunya penjual dan pembeli :
a) Pasar*
b) Sekolah
c) Kampus
d) Mall

6. Pemasaran dapat merupakan :
a) Produsen
b) Barang dan jasa
c) Proses pertukaran
d) Semuanya benar*

7. Sesuatu yang di tawarkan produsen untuk pemenuhan kebutuhan dan keinginan konsumen adalah :
a) Barang dan jasa*
b) Promosi
c) Pameran
d) Pemasaran

8. Kemampuan pasar untuk mendapatkan barang yang di perlukan .
Pengertian di atas merupakan pengertian dari :
a) Daya beli*
b) Daya jual
c) Jual dan beli
d) Pemasaran

9. Individual atau organisasi nonprofit perlu melakukan kegiatan pemasaran untuk :
a) Mencapai kemakmuran
b) Pencapaian tujuannya*
c) Menggapai cita-cita
d) Meraih keuntungan

10. Jika pasar merupakan tempat bertemunya penjual dan pembeli, dan pasar tempat tukar menukar sebuah barang yang di inginkan maka pasar merupakan dari :
a) Pengertian pemasaran
b) Kegiatan pemasaran*
c) Tempat mencari rezeki
d) Tempat bertemunya ibu-ibu

Nama : Agung Maulana
NPM : 20210297
Kelas : 1EB13

0 komentar:

Posting Komentar